Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Tol Laut I Pemanfaatan Kapal Beralih dari Pola “Ships Follow the Trade” ke “Ships Promote the Trade”

Enam Kapal Ternak Dioperasikan

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Fini mengatakan kapal khusus ternak didesain khusus untuk mengangkut ternak, sesuai kaidah kesejahteraan hewan guna menekan tingkat stres ternak, sehingga mampu menjaga bobot ternak dari susut yang berlebihan.

Selain itu, dengan jaminan asuransi setiap tarif angkutan ternak yang dibayar, pemilik ternak lebih terjamin terhindar kerugian di dalam setiap pelayaran.

Tingkatkan Efektivitas

Pemanfaatan kapal khusus ternak ini juga akan dioptimalkan untuk mengisi muatan balik kapal dengan produk yang dibutuhkan di daerah produsen, sehingga terjadi peningkatan hubungan perdagangan yang lebih baik antardaerah. Hal ini dilakukan untuk meningkatkan efektivitas pemanfaatan dari pola ships follow the trade menjadi ships promote the trade.

"Diharapkan dengan adanya kapal khusus ternak ini keberadaan ternak dan dinamika ketersediaan ternak di Indonesia dapat terpantau dengan baik, sehingga kebijakan yang diambil pemerintah dalam penyediaan daging sapi menjadi lebih optimal," ungkap Fini.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top