Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Strategi Bisnis

Emiten Properti Optimistis Pasar Membaik

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Kawasan perumahan menjadi kontributor pendapatan usaha terbesar pada triwulan pertama 2018 yang mencapai 373,3 miliar rupiah atau 53 persen dari keseluruhan. Pencapaian ini melonjak 672 persen dibandingkan periode sama 2017 yang mencapai 48,3 miliar rupiah. Kontribusi terbesar berikutnya berasal dari segmen pengembangan mixed use & high rise yang mencapai 197,4 miliar rupiah atau 28 persen dari keseluruhan.

Jumlah tersebut meningkat 38,8 miliar rupiah atau 24 persen dari pencapaian triwulan pertama 2018 sebesar 158,6 miliar rupiah. Segmen properti investasi merupakan sumber pendapatan berkelanjutan (recurring income) Perseroan memberikan kontribusi 19 persen atau senilai 138,5 miliar rupiah, dibandingkan perolehan triwulan pertama tahun lalu yang tercatat mencapai 100,7 miliar rupiah, kontribusi dari segmen ini mengalami peningkatan sebesar 37,6 persen.

yni/AR-2

Penulis : Yuni Rahmi

Komentar

Komentar
()

Top