Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Duel Wakil Balkan, Serbia Kontra Slovenia Bakal Jadi Partai "Hidup Mati"

Foto : antarafoto

Ilustrasi Serbia kontra Slovenia

A   A   A   Pengaturan Font

Laga Slovenia kontra Serbia bakal menjadi pembuktian duo wakil kawasan Balkan. Pertarungan ini bakal menjadi laga hidup mati bagi kedua tim. Siapa yang kalah bakal tersingkir dari gelaran Piala Eropa 2024.

MUENCHEN - Laga Slovenia kontra Serbia bakal menjadi pembuktian duo wakil kawasan Balkan. Pertarungan ini bakal menjadi laga hidup mati bagi kedua tim. Siapa yang kalah bakal tersingkir dari gelaran Piala Eropa 2024.

Dalam Piala Eropa 2024 di Jerman ini, empat negara Balkan yang bertarung, yakni Serbia, Slovenia, Kroasia, dan Albania.

Kamis malam nanti pukul 20.00 WIB, dua dari empat negara itu, yakni Slovenia dan Serbia, saling berhadapan di Allianz Arena, Muenchen, dalam pertandingan kedua Grup C Euro 2024.

Pertandingan ini menjanjikan atraksi menarik yang tak cuma adu fisik, teknik, dan semangat bertempur, tapi juga berkaitan dengan nasionalisme, kendati Slovenia tak melalui fase perang dengan Serbia saat melepaskan diri dari Yugoslavia, tak seperti Bosnia dan Kroasia.

Prospek kesengitan pertemuan Slovenia dan Serbia di kandang Bayern Muenchen yang menjadi klub sepak bola paling sukses di Jerman itu makin kuat karena berkaitan hidup mati mereka dalam Euro 2024.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top