Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Ramah Lingkungan l Sebanyak 14.424 Unit Bajaj Diremajakan

DKI Hapus Bajaj Merah

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Diakuinya, beberapa bajaj merah itu telah dihancurkan sebelum Hari Raya Idul Fitri atau lebaran kemarin. Sebab, tidak sedikit pengemudi bajaj merah yang terlah beralih ke bajaj biru.

"Intinya, peremajaan tentang transportasi. Sudah jelas bahwa batas usia kendaraan itu 10 tahun. Faktanya bajaj merah ini sudah lebih dari 15-20 tahun. Pada saat melakukan peremajaan, mending langsung ganti bajaj biru," tegasnya.

Selain untuk peremajaan, pengalihan bajaj merah ke bajaj biru ini pun merupakan upaya mewujudkan kota ramah lingkungan. Pasalnya, bajaj biru ini menggunakan mesin empat tak dengan bahan bakar gas (BBG) sehingga tingkat polutannya lebih sedikit dibanding bajaj merah.

Kualitas Udara

Kepala Dinas Lingkungan Hidup, Isnawa Adji mengatakan, kualitas udara Jakarta tidak memenuhi standar World Health Organization (WHO). Standar kualitas udara WHO mencapai 25 mikron/mm, sedangkan Jakarta jauh di atasnya. Salah satu faktor yang memperburuk udara Jakarta adalah emisi karbon dari kendaraan bermotor.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : M Husen Hamidy
Penulis : Peri Irawan

Komentar

Komentar
()

Top