Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pemerataan Pembangunan

Ditopang Aktivitas di IKN, Ekonomi Kaltim Tumbuh 5,85%

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Katolik Atmajaya Jakarta, YB Suhartoko, yang diminta pendapatnya, mengatakan pertumbuhan ekonomi Pulau Kalimantan tahun 2024 masih didominasi oleh Kaltim dengan kontribusi sebesar 47,77 persen.

Ia pun berharap agar selisih pertumbuhannya lebih besar lagi karena selisih pertumbuhannya dengan provinsi lain di Kalimantan kurang lebih 1 persen.

"Kiranya dengan investasi pembangunan di IKN dapat menciptakan multiplier effect yang tinggi, karena kaitannya dengan sektor lain cukup kuat, seperti transportasi, bahan bangunan, makanan, dan lain lain. Dengan keterkaitan lain yang banyak dan kuat seharusnya menciptakan pertumbuhan yang lebih tinggi lagi," kata Suhartoko.


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top