Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Curahan Hati Ketua Muhammadiyah Covid-19 Command Center, Pemerintah Harus Lebih Cepat Berbenah

Foto : Istimewa

Prosesi pemakaman lintas iman oleh Muhammadiyah.

A   A   A   Pengaturan Font

Dalam sisi menakar ulang kebijakan, Muhammadiyah pun menurut Agus tidak sekadar memberikan kritik, tetapi aksi nyata yang tersistem dari pusat hingga daerah.

"Contoh sekarang kita sudah punya 3.000 tempat tidur untuk Covid ini di seluruh Indonesia. InsyaAllah besok ada pembukaan Rumah Sakit Darurat (Covid-19) di Universitas Muhammadiyah Purwokerto misalnya," tambah Agus.

"Yang agak signifikan mungkin saya bisa sampaikan vaksinasi yang sudah dilakukan oleh Muhammadiyah itu sudah lebih dari 100.000 orang misalnya. Tapi kita tidak pernah teriak-teriak dan sebagainya karena saya memang mencoba untuk tetapLow Profiledalam hal ini," kata Agus mengutip kerja keras Muhammadiyah dari soal pemulihan sosial hingga ekonomi.

"Saya mencoba irit soal itu. Tapi kita tetap memberikan masukan pemerintah apa yang harus dan seharusnya dilakukan begitu. Tidak sekadar ngomong tapi kita juga sudah bekerja dengan bukti apa yang sudah kita lakukan," jelasnya.

Meski kecewa, Agus tetap objektif untuk mengapresiasi kerja Pemerintah yang dirasa signifikan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Eko S

Komentar

Komentar
()

Top