Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Cegah Lonjakan Harga, Pemkab Lebak Optimalkan Operasi Pasar Komoditas di 28 Kecamatan

Foto : ANTARA/Mansur

Pedagang di pasar Rangkasbitung Kabupaten Lebak mengeluhkan karena omzet pendapatan menurun hingga 60 persen akibat komoditas bahan pokok melonjak.

A   A   A   Pengaturan Font

Saat ini , harga beras medium KW 1 sebelumnya Rp14.531,namun kini naik menjadi Rp15.277 per kg, beras medium KW 2 dari Rp13.692 menjadi Rp14.231 per kg dan beras medium KW 3 dijual Rp13.115 dari sebelumnya Rp12.585 per kg.

Melonjaknya harga bahan pokok itu dipastikan berdampak terhadap daya beli masyarakat, terutama berpenghasilan rendah.

"Dengan OP itu diharapkan harga bahan pokok kembali normal dan stabil," katanya menjelaskan.

Menurut dia, penyebab lonjakan harga bahan pokok di pasaran itu akibat produksi berkurang dilanda kemarau panjang tahun 2023 juga faktor keterlambatan distribusi.

Dengan demikian, pemerintah daerah terus memaksimalkan pemantauan bahan pokok agar tidak terjadi kekurangan pasokan yang bisa memicu kenaikan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top