Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

BI perkuat sinergi pemerintah bangun pariwisata dan pembayaran digital

Foto : ANTARA/Nancy L. Tigauw

Kepala Bank Indonesia (BI) Perwakikan Sulawesi Uyara (Sulut) Andry Prasmuko di Manado, Senin (14/8/2023).

A   A   A   Pengaturan Font

Manado - Bank Indonesia (BI) memperkuat sinergi dengan pemerintah daerah guna membangun sektor pariwisata dan pembayaran digital di Sulawesi Utara (Sulut).

"Kali iniBI Sulut bersama Pemerintah Kota Manado, khususnya dinas lingkungan hidup, serta unsur dari organisasi pencinta lingkungan hidup, institusi pendidikan, dan penerima beasiswa Bank Indonesia Generasi Baru Indonesia (GENBI) untuk membersihkan lokasi wisata di Manado," kata Kepala BI Sulut Andry Prasmukodi Manado, Senin.

Baca Juga :
Penukaran Uang

Untuk menjaga lokasi wisata di Manado, khususnya pantai dan laut tetap bersih, BI menyerahkan Program Sosial Bank Indonesia (PSBI) berupa sertifikasirescue diverkepada 24 calon partisipan dari komunitas masyarakat di Kabupaten Minahasa Utara, Kota Bitung, dan Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan.

Andry berharap pemberian bantuan ini dapat menjadi langkah konkret BI Sulut untuk mendorong pengembanganskill-setpendukung Sulutsebagai destinasi utamamarine tourism(wisata bahari) di tingkat lokal maupun mancanegara.

Hal ini, kata dia, sekaligus meningkatkan pemberdayaan ekonomi masyarakat yang tinggal di sekitar daerah atraksi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : Antara, Arif

Komentar

Komentar
()

Top