Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Bersiap Perang, Korea Utara Sedang Menumpuk Senjata Nuklir

Foto : Istimewa

Pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un.

A   A   A   Pengaturan Font

Dia mengatakan, ambisi Kim akan menjadi jelas dalam 15 tahun ke depan.

"Cara terbaik, atau mungkin satu-satunya, untuk menjelaskan arah pengembangan senjata nuklir Kim adalah bahwa Korea Utara secara serius mempersiapkan diri untuk putaran kedua perang Korea dan penaklukan Korea Selatan," kata Lankov.

"Ini adalah ancaman yang akan semakin nyata dalam 10 atau 15 tahun ke depan".

Kim mengumumkan dalam pidatonya pada September bahwa ia berencana untuk "meneruskan upaya untuk meningkatkan produksi senjata nuklir secara eksponensial dan mendiversifikasi cara serangan nuklir sebagai bagian dari "Perang Dingin baru" yang mempertemukan Amerika Serikat melawan Korea Utara, dan sekutunya Rusia dan Tiongkok.

Permusuhan AS-Korea Utara telah meningkat tahun ini, dengan para pejabat Pyongyang berulang kali mengancam akan melakukan pembalasan atas dugaan serangan di atau dekat wilayahnya. Korea Utara mengancam akan melancarkan serangan nuklir terhadap AS pada Juli atas kapal selam nuklir AS yang tiba di Busan, Korea Selatan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Selocahyo Basoeki Utomo S
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top