Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pertanian Nasional

Bangun Fasilitas Pengolahan untuk Produk Organik

Foto : ISTIMEWA

Ernoiz Antriyandarti Pengamat Ekonomi Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta - Memastikan adanya rantai pasokan yang efisien untuk input organik seperti pupuk dan pestisida alami.

A   A   A   Pengaturan Font

Terus Tumbuh

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mencatat bahwa pada tahun 2023 industri makanan dan minuman yang termasuk dalam industri agro berkontribusi 39,10 persen terhadap pendapatan domestik bruto (PDB) industri nonmigas dan 6,55 persen terhadap PDB nasional.

Sektor tersebut juga mencatatkan neraca dagang positif sebesar 25,21 miliar dollar AS dengan nilai ekspor di tahun 2023 mencapai 41,70 miliar dollar AS dan impor sebesar 16,49 miliar dollar AS. Sementara untuk investasi di sektor ini, terus tumbuh dengan perkembangan realisasi investasi mencapai 85,10 triliun rupiah pada 2023.

Pengamat pertanian dari UPN Veteran Jawa Timur, Surabaya, Zainal Abidin, mengatakan penerapan pertanian organik akan mendukung tujuan pemerintah dalam mewujudkan pertanian yang berkelanjutan sekaligus menjaga kelestarian lingkungan.

"Dengan menggunakan input alami, otomatis bebas dari bahan kimia, sehingga tanah, air, bahkan udara akan terbebas dari bahan-bahan kimia yang berpotensi menyebabkan pencemaran.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top