Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Bandara Purbalingga Siap Layani Penerbangan Komersil, AP II Lakukan Berbagai Kesiapan 

Foto : Istimewa.

Bandara Jenderal Besar Soedirman di Purbalingga, Jawa Tengah.

A   A   A   Pengaturan Font

Di samping memberikan insentif dan kerja sama promosi, AP II juga memastikan kesiapan operasional dan pelayanan bandara. Executive General Manager Bandara Jenderal Besar Soedirman, Catur Sudarmono memaparkan seluruh area bandara baik di sisi darat (land side) dan sisi udara (air side) telah siap untuk mendukung penerbangan komersial.

"Di tengah pandemi COVID-19, Bandara Jenderal Besar Soedirman selalu beroperasi, dan seluruh area seperti check in area, boarding lounge, baggage claim area, hingga fasilitas umum sudah siap melayani penumpang," katanya.

Di sisi udara, kata Catur, runway berdimensi 1.600 x 30 meter dipastikan sangat siap melayani penerbangan pesawat propeller yang berkapasitas di bawah 100 penumpang. Seluruh fasilitas di airside dan land side dipastikan siap. Untuk layanan transportasi darat bagi penumpang pesawat, saat ini dipastikan tersedia layanan taksi dan Bus Trans Jateng.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Mohammad Zaki Alatas

Komentar

Komentar
()

Top