Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Paviliun Indonesia

Antara Kisah Tenun Watubo, Teh Asli, dan Topeng Bali

Foto : dok. pameran Paviliun Indonesia 2018
A   A   A   Pengaturan Font

Harga kain tenun watubo dibanderol mulai dari 4 juta hingga 250 juta rupiah tergantung ukuran serta motif, semakin rumit motif dan semakin lebar ukuran kain maka akan semakin tinggi harganya.

Terkait cara menyimpan, lanjutnya, kain tenun yang diwarnai dengan bahan alami seperti kain tenun Watubo memerlukan teknik tersendiri.

Salah satunya jangan mencuci kain tenun dengan deterjen karena terlalu keras dan dapat merapuhkan benang.

"Sehabis dicuci, anginanginkan tapi jangan kena matahari langsung. Simpan di tempat yang kering dan tidak lembab. Tapi setiap sebulan sekali harus dikeluarkan dan paparkan pada cahaya karena pewarna dari bahan alami membutuhkan cahaya untuk hidup," katanya.


Halaman Selanjutnya....

Komentar

Komentar
()

Top