Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Politik Thailand | Demonstran Prodemokrasi Ingin Sampaikan Petisi pada Raja

Aktivis Rencanakan Demo Lanjutan

Foto : AFP/Jack TAYLOR

Lanjutkan Aksi Protes - Seorang demonstran prodemokrasi mengacungkan salut tiga jari saat berunjuk rasa di luas kampus Mahidol University di Salaya, pinggiran Bangkok, Thailand, Kamis (5/11). Akhir pekan ini aktivis demonstran menyatakan rencana untuk melanjutkan aksi protes mereka dan akan menyampaikan petisi pada Raja Maha Vajiralongkorn.

A   A   A   Pengaturan Font

Dalam keterangannya, PM Prayut mengatakan pihaknya terbuka bagi perubahan bagian-bagian dari konstitusi dan mencabut kekuasaan senat untuk memilih perdana menteri.

RUU Referendum

Terkait masalah RUU referendum, Bangkok Post edisi Kamis melaporkan bahwa rancangan itu telah ada ditangan parlemen. RUU tersebut dipandang perlu untuk proses amandemen konstitusi.

Juru bicara pemerintah, Anucha Burapachaisri, mengatakan RUU tersebut sedang diteruskan ke ketua parlemen untuk dimasukkan dalam agenda setelah persetujuan dari kabinet dan RUU tersebut harus sejalan dengan proses dengar pendapat berdasarkan Pasal 77 yang isinya akan memastikan partisipasi publik dalam mengubah konstitusi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top