Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

6 Tips Membangun Jejaring, Efektif untuk Kemajuan Karir 

Foto : The Indian Express/Thinkstock Images

Ilustrasi

A   A   A   Pengaturan Font

Sebab, jika tidak memiliki tujuan, Anda hanya akan bisa membangun relasi yang sedikit atau bahkan tak ada nilainya.

Keluar dari zona nyaman

Berjejaring mungkin akan tampak mengintimidasi, terutama jika Anda adalah individu yang pemalu atau introvert. Namun, Anda tetap harus memberanikan diri untuk mengirim pesan, menjadi sukarelawan sebuah acara, atau mengobrol dengan pakar industri di sebuah seminar.

Belajarlah untuk memulai dan mengarahkan obrolan ke arah yang Anda inginkan. Meski terasa tidak nyaman pada awalnya, ingatlah bahwa membangun jaringan adalah keterampilan yang membutuhkan waktu agar bisa berkembang.

Bersikap baik
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Rivaldi Dani Rahmadi

Komentar

Komentar
()

Top