Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Waspada! Ini Sederet Gejala Awal Serangan Jantung, Ada yang Jarang Diketahui

Foto : Istimewa

Ilustrasi

A   A   A   Pengaturan Font

Serangan jantung merupakan keadaan darurat medis yang mampu mengancam nyawa. Kondisi ini biasanya memiliki gejala awal yang patut diwaspadai.

Serangan jantung terjadi ketika aliran darah ke jantung tersumbat atau terputus. Jika tidak ada cukup darah kaya oksigen yang mengalir ke jantung, hal ini dapat menyebabkan kerusakan pada area yang terkena. Akibatnya, otot jantung mulai mati.

Ketika jantung Anda tidak mendapatkan darah dan oksigen yang dibutuhkan untuk berfungsi dengan baik, hal ini dapat membuat Anda berisiko lebih tinggi mengalami gagal jantung dan komplikasi serius lainnya.

Dilansir dari Healthline, berikut sejumlah faktor risiko serangan jantung:
- Usia
- Riwayat keluarga
- Merokok
- Kolesterol Tinggi
- Obesitas
- Kurang olahraga
- Tingkat stres tinggi
- Pola makan tidak sehat
- Alkohol berlebihan

Gejala awal serangan jantung
Dilansir dari laman Hearth Foundation, serangan jantung terjadi ketika satu atau lebih arteri koroner, yang memasok darah ke jantung Anda, tersumbat. Ini berarti darah dan oksigen tidak dapat mencapai jantung dan menyebabkan kerusakan pada otot jantung.
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Rivaldi Dani Rahmadi

Komentar

Komentar
()

Top