Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Waduh, Kasus DBD di Lebak Capai 775 Orang dan Empat Dilaporkan Meninggal

Foto : ANTARA/Mansur

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Lebak Triatno Supiyono.

A   A   A   Pengaturan Font

Pada musim hujan dipastikan banyak bermunculan genangan air yang dapat menjadi lokasi perkembangbiakan nyamuk Aedes Aegypti.

"Kami meyakini kegiatan gotong royong dan PSN bisa membunuh jentik nyamuk DBD tidak berkembang," kata Triatno.

Masyarakat dimintamewaspadai penyebaran DBD dan jika ada anggota keluarga yang mengalami demam agar segera dibawa ke puskesmas maupun rumah sakit untuk diperiksa.

Pemeriksaan itu sangat penting, terutama bagi bayi dan anak-anak untuk mewaspadai kasus DBD.

"Jika mengalami keterlambatan pengobatan maka pasien DBD bisa menimbulkan kematian," katanya.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top