Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

TNI AU Akan Beli Pesawat Tempur Canggih dan Modern, F-15 Ex dan Rafale

Foto : ANTARA/HO

Pesawat Tempur F-16 Milik Indonesia.

A   A   A   Pengaturan Font

"Meski memiliki pedoman postur, renstra, dan minimum essentialforce, namun implementasinya sangat bergantung pada berbagai faktor dan kondisi yang terus berubah secara dinamis," kata Fadjar.

Menurutnya, seluruh pemangku kepentingan, termasuk Kementerian Pertahanan dan TNI AU, telah menganalisis dan membahas rencana penyelesaian masalah pengadaan alutsista tersebut.

"Kita juga akan melaksanakan modernisasi berbagai pesawat tempur TNI AU, yang pelaksanaannya akan dimulai pada tahun ini," kata Fadjar.

Dia menambahkan, proses pengadaan alutsista modern bertujuan untuk memperkuat kekuatan TNI di udara menjaga kedaulatan negara.

Selain itu, pengadaan alutsista juga memiliki kontribusi upaya diplomasi pertahanan dengan negara lain yang bernilai strategis terhadap konstelasi politik global.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Marcellus Widiarto

Komentar

Komentar
()

Top