Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Infrastruktur Manajemen - Pemkot Diminta Gunakan "E-Katalog"

Sistem Informasi ASN Tangerang Ditiru 28 Pemda

Foto : Antara

Kepala BKPSDM Kota Tangerang Heryanto

A   A   A   Pengaturan Font

"Portal awalnya yang kami adopsi adalah e-Government. Di dalamnya juga ada Simasn. Kota Tangerang sendiri sudah lama memiliki sistem informasi yang terintegrasi dengan sangat baik," ujar Yuri.

Gunakan "E-Katalog"

Baca Juga :
Lomba Perahu Naga

Sementara itu, Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP), Hendrar Prihadi, mendorong Pemerintah Kota Tangerang untuk bisa menggunakan e-katalog dalam pengadaan pekerjaan konstruksi. Dia menjelaskan penggunaan e-katalog dalam pekerjaan kontruksi, selain mudah, juga mempersingkat waktu lelang.

Pernyataan ini disampaikan Hendrar menindak lanjuti sosialisasi Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah, Rabu (31/5) lalu. "Dalam proses lelang melalui e-katalog tidak lagi diperlukan sanggah, juga tidak perlu lagi lelang ulang sehingga bisa mempercepat proses pembangunan," tandas Hendrar.

Hendrar berharap ada keberanian pemda untuk menggunakan e-katalog dalam pengadaan konstruksi. "Ada keberanian untuk kita bisa menggeser anggaran dalam konstruksi ini dengan cara e-katalog," tambahnya. Beberapa daerah sudah melakukannya, terutama Jakarta.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top