Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Senjata Canggih Penghancur Satelit Milik Rusia

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

"Kekhawatiran yang langsung muncul adalah serpihan-serpihan tersebut, yang sekarang ada di angkasa sana dan bisa menjadi ancaman termasuk pada International Space Station," katanya

"Kami mengawasi dari dekat kemampuan yang sepertinya ingin dikembangkan Rusia yang bisa saja menjadi ancaman bukan hanya pada keamanan nasional kita tapi juga negara lain yang ada misi di angkasa," tambah dia.

Tembakan rudal itu sejauh ini menghasilkan lebih dari 1.500 serpihan yang terdeteksi dan ratusan ribu serpihan kecil lainnya. Bos NASA, Bill Nelson, juga mengutarakan kekesalannya.

ASAT adalah senjata luar angkasa, yang telah dirancang untuk melumpuhkan atau menghancurkan satelit untuk tujuan strategis atau taktis. Belum ada sistem ASAT yang digunakan dalam peperangan. Tapi, negara-negara seperti India, AS, Rusia dan China telah berhasil menembak jatuh satelit mereka sendiri untuk menunjukkan kemampuan ASAT mereka.

Rudal DA-ASAT menghantam satelit Rusia yang disebut COSMOS 1408, akibatnya, bidang puing-puing di orbit rendah Bumi. Sejauh ini, tes ini telah menghasilkan sekitar 1500 keping puing orbit yang dapat dilacak. Ini akan menghasilkan ratusan ribu keping puing orbital yang lebih kecil, dalam pengujian di masa depan.
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Sindi B Natalia Panjaitan

Komentar

Komentar
()

Top