Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Sejarah 20 Maret: Lahirnya Hari Mendongeng Sedunia

Foto : Freepik

Ilustrasi.

A   A   A   Pengaturan Font

Perayaan hari mendongeng kemudian meluas ke Skandinavia pada 2001. Pada tahun berikutnya, Swedia, Norwegia, Denmark, Finlandia, dan Estonia, turut merayakan Hari Mendongeng Sedunia. Menyusul Kanada yang turut merayakan Hari Mendongeng Sedunia pada tahun 2003, juga Prancis pada 2004.

Tahun demi tahun, semakin banyak negara-negara dunia yang memperingati Hari Mendongeng Sedunia. Pada 2009, Hari Mendongeng Sedunia yang jatuh pada 20 Maret, dirayakan berbagai negara di Eropa, Asia, Afrika, Amerika Utara, Amerika Selatan, dan Australia.

Tujuan Hari Mendongeng Sedunia adalah untuk merayakan seni mendongeng lisan, dengan sebanyak mungkin orang di seluruh dunia menceritakan dan mendengarkan cerita dalam bahasa mereka sendiri pada hari yang sama.


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Suliana

Komentar

Komentar
()

Top