Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Program Industrialisasi

Revolusi Industri 4.0 Butuh Ekosistem Sehat

Foto : Istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

"Inklusi finansial yang masih relatif rendah di Indonesia menggambarkan besarnya potensi yang belum tergali. Sementara layanan yang terbatas dan pemanfaatan layanan yang ada belum maksimal," ujarnya.

Petakan Karakteristik

Baca Juga :
Usaha Musiman

Untuk itu, masyarakat industri sepakat membentuk forum Indonesia Digital Business Ecosystem (INDIBEST Forum), yang terdiri atas lembaga pemerintahan, seperti Bank Indonesia (BI), Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Semua pihak sepakat, bahwa dalam menghadapi Revolusi Industri 4.0 harus terlebih dahulu memahami pasar dan memetakan karakteristik dari the underserved market.

Dari sisi pemerintah, BI mempunyai kewajiban menjaga arah kebijakannya untuk menjaga keseimbangan pertumbuhan pemain asing dan lokal dengan menyesuaikan aturan untuk menghadapi inovasi teknologi dan karakter pasar yang berubah cepat.

Sementara dari sisi OJK, diperlukan program pengawasan yang seksama, serta harus bisa fleksibel dalam mendorong inovasi untuk menjaga target keseimbangan dan arah pertumbuhan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top