
EKONOMI
Realisasi PSN

Foto : KORAN JAKARTA/WAHYU AP
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto (dua kiri) bersama Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Parekraf), Sandiaga Uno (kiri) dan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (dua kanan) di sela peringatan sewindu pelaksanaan Proyek Strategis Nasional (PSN), Jakarta, Minggu (14/5). Dalam kesempatan itu, Airlangga menjelaskan selama 8 tahun ini ada 150 proyek dalam PSN yang sudah dituntaskan mencakup bendungan, jembatan, kawasan ekonomi, dan MRT, sedangkan masih ada 58 proyek yang ditargetkan selesai pada 2024.
Penulis : Wahyu AP
Komentar
()Muat lainnya