Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Langgar PSBB

Puluhan Pedagang dan Pembeli Pasar Kebayoran Lama Kena Sanksi Sosial

Foto : ANTARA/HO-Camat Kebayoran Lama

Petugas di Posko PSBB Pasar Kebayoran Lama memberikan masker kepada seorang anak yang sedang melintas. Aturan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) mewajibkan setiap orang menggenakan masker saat berada di luar ruangan, Jumat (22/5).

A   A   A   Pengaturan Font

Kondisi tersebut menyebabkan terjadi kepadatan orang dan kendaraan di Pasar Kebayoran Lama hingga menimbulkan kemacetan lalu lintas.

"Ramai itu mulai pagi sampai jam 11.00 WIB. Siang sudah sepi, sekitar jam 12.00 WIB., sudah lancar," kata Aroman.

Aromantelah mendirikan posko pengawasan PSBB di Pasar Kebayoran Lama untuk mengawasi aktivitas warga di pasar guna mencegah kerumunan orang berbelanja.

Posko tersebut dijaga setiap hari oleh petugas gabungan berjumlah 60 orang terdiri atas petugas Satpol PP, Sudin Perhubungan, Polsek dan Koramil Kebayoran Lama.

"Setiap hari ada yang mengawasi, total ada 60 petugas, dibagi empat shift, setiap harinya ada 15 orang," kata Aroman. Ant/P-5
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : M Husen Hamidy
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top