Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis
Kontestasi Politik I Para Kandidat Pemimpin Diminta Beradu Gagasan dan Ide

Presiden Jokowi Ingatkan Capres Hindari Politik SARA

Foto : ANTARA /DHEMAS REVIYANTO

PRESIDEN JOKO WIDODO MEMBUKA MUNAS HIPMI I Presiden Joko Widodo membuka Musyawarah Nasional Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Munas Hipmi) XVII di Solo, Jawa Tengah, Senin (21/11). Munas yang berlangsung selama tiga hari tersebut beragendakan merumuskan program ke depan, laporan pertanggungjawaban pengurus Hipmi periode 2019-2022, dan memilih ketua baru Hipmi 2022-2025.

A   A   A   Pengaturan Font

Pernyataan Presiden, menurut Benny, mendorong pemilu di Indonesia memasuki politik gagasan untuk menjawab tantangan-tantangan besar dunia. Jangan sampai pilpres kembali membuang energi bangsa untuk perkara-perkara SARA seperti dua kali era pilpres sebelumnya.

Sementara itu, peneliti senior Surabaya Survey Center (SSC), Surokim Abdussalam, mengatakan peringatan presiden tentang politisasi SARA, lebih khusus lagi politisisasi agama itu tepat, strategis, dan momentumnya pas.

"Ini bisa menjadi warning dan juga menumbuhkan kewaspadaan agar kontestasi politik kita lebih bermartabat bisa lebih mengutamakan politik gagasan dan politik ide, bukan politik SARA yang bisa membelah masyarakat kita yang potensial menjerumuskan masyarakat ke dalam permusuhan dan perpecahan yang panjang," kata Surokim.


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S, Eko S

Komentar

Komentar
()

Top