Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis
Kontestasi Politik I Para Kandidat Pemimpin Diminta Beradu Gagasan dan Ide

Presiden Jokowi Ingatkan Capres Hindari Politik SARA

Foto : ANTARA /DHEMAS REVIYANTO

PRESIDEN JOKO WIDODO MEMBUKA MUNAS HIPMI I Presiden Joko Widodo membuka Musyawarah Nasional Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Munas Hipmi) XVII di Solo, Jawa Tengah, Senin (21/11). Munas yang berlangsung selama tiga hari tersebut beragendakan merumuskan program ke depan, laporan pertanggungjawaban pengurus Hipmi periode 2019-2022, dan memilih ketua baru Hipmi 2022-2025.

A   A   A   Pengaturan Font

» Dengan kondisi dunia yang sangat rentan, seharusnya semua menjaga agar politik kondusif dan tetap adem.

» Indonesia memerlukan pemimpin dengan kemampuan manajerial untuk hadapi tantangan geopolitik global yang lahir dari pentas gagasan.

JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan para bakal calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) untuk tidak melakukan politisasi suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA) menjelang Pemilu 2024.

"Debat silakan, debat gagasan, debat ide membawa negara ini lebih baik, silakan. Tapi jangan sampai panas. Apalagi membawa politik-politik SARA. Tidak, jangan. Politisasi agama, tidak, jangan," kata Presiden Jokowi dalam Musyawarah Nasional ke-17 Hipmi (himpunan pengusaha muda indonesia), di Surakarta, Jawa Tengah, Senin (21/11) seperti dikutip dari Antara.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S, Eko S

Komentar

Komentar
()

Top