Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Polri Terus Lakukan Persiapan Pengamanan Jelang HUT RI di IKN

Foto : antarafoto

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko

A   A   A   Pengaturan Font

Ia menambahkan, pengamanan tidak hanya dilakukan untuk tamu, tetapi juga pengamanan dalam upaya pencegahan dan mitigasi bencana alam.

Sementara itu, untuk pengamanan pada rute perjalanan menuju IKN, Trunoyudo menyebut bahwa pihaknya menempatkan personel di persimpangan jalan dan mendirikan pos polisi di titik yang dianggap berpotensi terjadi kerawanan atau kemacetan.

"Personel melakukan kegiatan rekayasa lalu lintas, sehingga diharapkan tamu undangan atau tamu VIP dan tamu undangan yang lain tidak mendapatkan kendala menuju tempat kegiatan upacara, yaitu Ibu Kota Nusantara," ucapnya.

Sedangkan untuk pengamanan lalu lintas, Polri menurunkan sebanyak 898 personel untuk satgas pengamanan dan pengawalan rute lalu lintas dan parkir (Satgas Pamwal Rolakir).

Selain itu, ada 87 kendaraan roda empat dan 31 kendaraan roda dua yang juga telah disiapkan untuk pengamanan dan pengawalan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top