Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Jelang Asia Para Games

Petugas Kebersihan Lakukan Gerebek Sampah

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

"Selain di GBK Senayan, petugas juga dikerahkan di Kawasan Wisma Atlit Kemayoran, Tanjung Priok Youth Arena, Jaya Ancol Bowling Center, Klub Kelapa Gading, Cempaka Putih Youth Arena, JI Expo, Jakarta International Velodrome, Balai Sudirman, dan POPKI Sport Building Cibubur," jelasnya.

Dinas Lingkungan Hidup DKI mengimbau aksi simpatik relawan kebersihan dan para penonton tanah air selama Asian Games lalu dengan meletakkan sampah di tempatnya, gerakan mengumpulkan sampah di kursi-kursi penonton dan aksi simpatik pungut sampah di venue-venue kembali dilakukan. "Kita tunjukkan sekali lagi, kita bangsa yang beradab," ujarnya.

Sementara itu, Kelurahan Pademangan Barat berhasil menjadi menjadi juara I Lomba Kampung Branding Asian Para Games(APG) 2018 untuk tingkat kota administrasi Jakarta Utara. "Dari 15 kandidat kampung branding di Jakarta Utara, tim penilai menetapkan Pademangan Barat sebagai juara pertama," ujar Wali Kota Jakarta Utara Syamsuddin Lologau di Jakarta.

Berbagai lukisan mural dan ornamen khas yang bertemakan Asian Para Games 2018 menghiasi dinding di sejumlah titik di Kelurahan Pademangan Barat seperti di Jalan Budi Mulya Barat dan Jalan RE Martadinata.


Halaman Selanjutnya....


Redaktur : M Husen Hamidy
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top