Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Petani di Soppeng Manfaatkan Listrik PLN untuk Aliri Sawah

Foto : Istimewa

Petani di Soppeng Manfaatkan Listrik PLN

A   A   A   Pengaturan Font

SOPPENG- Petani di Desa Panincong, Kelurahan Marioriawa, Kabupaten Soppeng, Sulawesi Selatan memperoleh manfaat dari segi operasional, efisiensi, dan produktifitas. setelah menggunakan listrik PLN dalam bertani melalui Program Electrifying Agriculture.

Hal ini diakui seorang petani bernama Syamril, ia kehadiran listrik di sawahnya dapat menghemat biaya operasional. Padahal sebelumnya, untuk mengoperasikan pompa air mengairi sawahnya, ia membutuhkan rata-rata 3 kg tabung gas dengan biaya sebesar Rp58 ribu per hari.

Sementara, apabila menggunakan listrik, mereka hanya membutuhkan Rp30 ribu untuk membeli token listrik dan menyalakan pompa airnya dalam satu hari penuh.

"Penghematan yang saya dapat adalah Rp28 ribu setiap harinya, artinya estimasi dalam satu tahun saya bisa menghemat sampai Rp10,2 juta," kata Syamril seperti dikutip dari Antara.

Selain itu, Syamril pula menilai penggunaan listrik juga praktis dan andal.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top