Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

PERKEMBANGAN GELOMBANG PANAS DI ASIA

Foto : ANTARA/ASEP FATHULRAHMAN

PERKEMBANGAN GELOMBANG PANAS DI ASIA I Petugas Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Banten melihat alat pengukur durasi penyinaran matahari harian (Campbell Stokes) di Serang, Banten, Rabu (3/5). BMKG merilis tren perkembangan gelombang panas di Asia dengan suhu tertinggi mencapai 51,2 derajat celsius terjadi di Kota Kumarkhali, Bangladesh, sementara di Indonesia suhu maksimum tercatat 37,2 derajat celsius terjadi di Jakarta yang diprediksi akan turun kembali menuju kondisi normal secara bertahap mulai 5 Mei 2023.

Komentar

Komentar
()

Top