Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Jaminan Sosial

Penyandang Disabilitas Dapat Bantuan Alat Usaha

Foto : ANTARA/RAISAN AL FARISI

SERAHKAN BANTUAN | Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Agus Susanto (tengah) usai memberikan santunan dan bantuan kepada para penyandang disabilitas, di Graha Saba Buana, Surakarta, Jawa Tengah, Selasa (10/4). BPJS Ketenagakerjaaan memberikan bantuan alat penunjang usaha dan alat bantu disabilitas, di antaranya berupa laptop, sepeda motor roda tiga, peralatan tata boga, kamera, dan peralatan elektronik.

A   A   A   Pengaturan Font

Sementara itu, Ketua Aliansi Perempuan Disabilitas dan Lansia (APDL), Sri Agustini, mengapresiasi BPJS-TK atas dukungan yang telah diberikan kepada para penyandang disabilitas.

"Sejak 2016, BPJS Ketenagakerjaan selalu konsisten mendukung pemberdayaan penyandang disabilitas. Langkah ini memiliki peran yang penting dalam mewujudkan kesetaraan dan keadilan sosial," katanya.

Sri berharap perhatian yang diberikan kepada para penyandang disabilitas tersebut menjadi pemacu semangat mereka untuk terus berkarya.YK/N-3


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Eko S

Komentar

Komentar
()

Top