Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Festival Dongeng Internasional Indonesia 2018

Panduan Orang Tua Memperoleh Inspirasi

Foto : dok. Festival Dongeng Internasional Indonesia 2018
A   A   A   Pengaturan Font

Tidak hanya dongeng sambil bernyanyi, ada pula dongeng menggunakan boneka tangan. "Ini akan semakin menarik karena akhirnya semakin banyak jenis dongeng yang berkolaborasi," ujar Widita.

Selain pertunjukkan, ada pula kelas workshop yang ditujukan bagi orang tua untuk mendapatkan inspirasi dalam berdongeng.

Namun, berbeda dari tahun- tahun sebelumnya, tahun ini skema Festival Dongeng Internasional Indonesia akan menghadirkan kelas dongeng, kelas kriya dan pasar cerita pada hari pertama, kemudian pertunjukkan dongeng pada hari kedua.

"Tahun lalu yang datang 7 ribu orang dalam dua hari, tahun ini kami menurunkan targetnya menjadi 5 ribu orang karena formatnya yang berubah," kata Widita.

Baca Juga :
Siap Manggung di Bali

Meski diperkirakan akan berdampak pada jumlah pengunjung, dengan skema tersebut Widita berharap pengunjung akan lebih fokus dan menikmati festival.
Halaman Selanjutnya....

Komentar

Komentar
()

Top