Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Nigeria Tundukkan Mesir, Salah Gagal Bersinar

Foto : Daniel BELOUMOU OLOMO / AFP

Mesir Kalah I "Striker" Nigeria, Kelechi Iheanacho (kanan) menendang bola melewati bek Mesir Ahmed Hegazi saat pertandingan Grup D Piala Afrika 2021 antara Nigeria versus Mesir di Stade Roumde Adjia, Garoua, Selasa (11/1) waktu setempat. Nigeria mengalahkan Mesir 1-0.

A   A   A   Pengaturan Font

"Setiap pertandingan akan diperlakukan seperti final karena setiap tim di Kamerun harus dihormati tanpa memandang nama negara," sambungnya. "Tidak ada negara sepak bola kecil lagi di Afrika jadi jika Anda tidak merencanakan dan berusaha, Anda bisa terkejut," sambungnya.

Ini adalah pertemuan kedelapan Nigeria dengan Mesir di Piala Afrika. Nigeria yang telah tiga kali menjadi juara menang empat kali dan seri dua kali.

Penampilan Nigeria meningkat setelah pemecatan pelatih asal Jerman Gernot Rohr menyusul laju di kualifikasi Piala Dunia yang tidak mengesankan. Mantan bintang Tim Nasional Nigeria Eguavoen mengambil alih sementara.

Skuad asuhan Eguavoen tanpa pemain depan Vict or Osimhen, Emmanuel Dennis, dan Odion Ighalo karena berbagai alasan, tetapi timnya melakukan serangan sejak kick-off.

Pemain sayap cepat Moses Simon memainkan peran utama ketika tim berjuluk Super Eagles memimpin di stadion berkapasitas 30.000 orang tersebut.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Benny Mudesta Putra, AFP

Komentar

Komentar
()

Top