Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Mumet? Peneliti Sebut Pendengar Podcast Jauh Lebih Intelektual dan Terhindar dari Stress

Foto : Unspalsh | Soundtrap

Ilustrasi Pendengar Podcast.

A   A   A   Pengaturan Font

"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat adanya efek dari mendengar podcast dan meneliti keterkaitan aktivitas tersebut melalui tiga penilaian, yaitu prediktor disposisional, aspek pendengar dan hasil potensial dari pendengar podcast," tulis Stephanie Tobin dan Rosanna Guadgano dalam penelitiannya.

Prediktor disposisional dalam aspek penilaian pertama mencakup 5 faktor besar kepribadian seseorang, seperti extraversi, keramahan, kesadaran, keterbukaan dan kestabilan emosi, serta faktor lainnya (usia, jenis kelamin, rasa ingin tahu, rasa ingin dimiliki, dan sebagainya).

Aspek pendengar dan hasil potensial dinilai melalui jumlah podcast yang didengar, formatnya, perangkat, aspek sosial, keterkaitan isu, makna isi, perhatian dan efeknya mengenai kecanduan smartphone.

Dari ketiga penilaian tersebut, korelasi positif hanya terdapat di prediktor disposisional yang berkaitan dengan kepribadian dan fungsi psikologis.

Penelitian yang disetujui oleh Universtas Teknologi Queensland ini, mengambil sampel dari 306 orang di mana 240 orangnya merupakan pendengar podcast dan 66 lainnya tidak mendengarkan podcast.
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Rizqa Fajria

Komentar

Komentar
()

Top