Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Menyongsong Keketuaan Indonesia pada Asean 2023

Foto : ANTARA/HO-asean2022.inb.gov

Presiden Joko Widodo (kanan) secara simbolis menerima palu kayu dari Perdana Menteri Kamboja Hun Sen (kiri) sebagai penanda bahwa Indonesia menjadi Ketua Asean tahun 2023. Penyerahan palu kayu kepada Presiden Joko Widodo (kanan) dilakukan dalam upacara penutupan KTT Ke-40 dan Ke-41 Asean yang berlangsung di Phnom Penh, Kamboja, Minggu. (13-11-2022).

A   A   A   Pengaturan Font

Ketiga, mendorong pembangunan infrastruktur hijau, mempercepat implementasi SDGs, dan meningkatkan ketahanan energi untuk mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan.

Melanjutkan Presidensi G20, Keketuaan Indonesia di Asean akan menitikberatkan pada penanganan krisis multidimensi seperti krisis pangan, energi, dan keuangan.

Adapunbeberapa gagasan prioritas yang akan diusung, di antaranya penguatan ketahanan pangan yang komprehensif mencakup produksi, fasilitasi dan pembiayaan, keterjangkauan, dan kemudahan akses terhadap energi dengan memanfaatkan sumber energi terbarukan.

Lalu, perluasan kerja samalocalcurrency settlement(LCS) sebagai landasan integrasi keuangan berbasis digitaldan pemanfaatan potensi ekonomi digital kawasan melalui percepatan negosiasi Asean Digital Economi Framework Agreement (DEFA).

Selain itu,blue economyjuga akan diusulkan sebagai isu prioritas, mempertimbangkan potensinya sebagai salah satu penggerak pertumbuhan ekonomi baru.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top