Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Menerapkan Tren Gaya Hidup Sehat Kekinian

Foto : Istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Saat ini, gaya hidup sehat tengah menjadi tren kekinian bagi sebagian orang. Bahkan, menjadi suatu keharusan bagi segelintir orang. Pasalnya, hidup sehat bukan hanya dilihat dari makanan yang dikonsumsi, namun juga gaya hidup yang juga harus sehat.

Menerapkan tren gaya hidup sehat kekinian, membutuhkan tekad yang kuat, di samping niat yang benar untuk berubah. Pasalnya, sebagian orang yang merasa mampu menerapkan gaya hidup kekinian, kadang kembali pada gaya hidup amburadul, hanya karena gengsi dan ajakan teman. Ini yang perlu diwaspadai. Berikut sejumlah cara menerapkan gaya hidup sehat kekinian dari hal-hal yang ringan.

  1. Kurangi tidur larut malam

Bagi sebagian orang, tidur larut malam adalah bagian dari kebiasaan yang sudah menjadi gaya hidup karena hangout dengan teman-temna, party, lembur dan berbagai alasan lainnya. Padahal, gaya hidup tersebut sangat jauh dari gaya hidup sehat kalau Anda menginginkan kualitas hidup sehat.

Tidur yang dapat dikatakan cukup berkisar dari 7-8 jam dalam sehari dan maksimum memulai waktu istirahat pukul 10.30 WIB di malam hari dan bangun pagi. Dengan begitu, tubuh akan terbiasa untuk beristirahat dan melakukan detoks terhadap semua bagian organ tubuh, sehingga dapat meminimalisir penyakit yang datang dan memulihkan stamina serta mengistirahatkan otot-otot tubuh.
Halaman Selanjutnya....

Komentar

Komentar
()

Top