Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Membanggakan, Kalsel Raih Peringkat 1 Pelayanan Kefarmasian Terbaik di Indonesia

Foto : ANTARA/HO-Diskominfo Kalsel

Kepala Dinas Kesehatan Kalsel dr Diauddin (kiri) dan jajarannya saat memperlihatkan piagam penghargaan Kalsel raih peringkat 1 pelayanan kefarmasian terbaik di Indonesia tahun 2022.

A   A   A   Pengaturan Font

Kerja keras banyak pihak ini membuahkan hasil yang membanggakan, Kalsel raih peringkat 1 pelayanan kefarmasian terbaik di Indonesia.

Banjarmasin - Membanggakan, Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan kembali meraih prestasi nasional, yakni, peringkat 1 pelayanan kefarmasian terbaik se- Indonesia dari Kementerian Kesehatan RI.

"Ini untuk penilaian pada tahun 2022 yang diserahkan pada tahun ini oleh Kementerian Kesehatan RI," ujar Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan dr Diauddin di Banjarmasin, Senin.

Menurutnya, prestasi yang diraih merupakan perhatian besar dari Gubernur Kalimantan Selatan H Sahbirin Noor yang terus menginstruksikan agar pelayanan kesehatan maupun kefarmasian harus sangat baik diberikan kepada masyarakat.

"Penghargaan ini menjadi motivasi kita untuk terus lebih baik ke depannya, jangan sampai tidak bisa dipertahankan," ucap Diauddin.

Ditambahkan Kepala Bidang Sumber Daya Kesehatan (SDK) Dinkes Kalsel, Ahmad Yani, adapun indikator yang menjadi penilaian, yaitu, pertama standar prosedur operasi pengelolaan obat.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top