
Marquez Hadapi Ujian Berat di GP Jepang

Foto : afp/Toshifumi KITAMURA
Marc Marquez
Menilai penampilannya di Aragon, Marquez percaya diri ia mampu membalap dengan gaya yang ia inginkan dan memiliki kecepatan "single lap". "Tapi masalahnya adalah saya masih membutuhkan otot yang lebih kuat untuk mempertahankan gaya membalapnya."
Cuaca yang sulit diprediksi di Motegi juga akan menjadi salah satu tantangan bagi Marquez dan para pembalap lainnya akhir pekan ini. ben/AFP/S-2
Baca Juga :
Alex Marquez Juga Ingin Sukses di Amerika
Redaktur : Sriyono
Penulis : Benny Mudesta Putra, AFP
Komentar
()Muat lainnya