Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Makin Menakutkan! Ketahui Gejala Infeksi Virus Hendra, Bisa Menyebar dari Kuda ke Manusia

Foto : Istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Wabah Covid-19 belum juga selesai dari muka Bumi, kini masyarakat kembali diramaikan oleh virus Hendra.

Sudah lama menghilang, virus tersebut kembali ditemukan oleh peneliti dari Griffith University, Australia. Virus yang ditemukan bisa menular ke hewan dan manusia.

Belakangan, penyakit ini pernah muncul pada tahun 1994 dan 2016. Apa saja gejala jika terinfeksi virus Hendra (HeV)?

HeV merupakan zoonosis atau penyakit yang dapat ditularkan dari hewan ke manusia. Kelelawar buah telah terdeteksi sebagai inang virus.

Perlu diketahui, HeV pertama kali ditemukan di Brisbane, Australia pada 1994 silam. Wabah itu menyerang 21 kuda dan dua manusia.
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Zulfikar Ali Husen

Komentar

Komentar
()

Top