Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Lestari Summit 2024 Perkuat Kolaborasi Para Pemangku Kepentingan

Foto : Koran Jakarta/Dok. Lestari Awards 2024

Chief Marketing Officer KG Media Dian Gemiano tengah menyampaikan pidato pembukaan dalam acara Lestari Awards 2024 Lestari Summit 2024.

A   A   A   Pengaturan Font

Penghargaan untuk Energi Terbarukan diberikan kepada Pembangkit Listrik Tenaga Surya Terapung Cirata 145, PT PLN Nusantara Power. Penghargaan Efisiensi Energi diberikan kepada Sido Sustainergy Meningkatkan Efisiensi Energi untuk Operasi Pabrik Berkelanjutan, PT Sido Muncul Tbk.

Penghargaan Keragaman, Keadilan, & Inklusi diberikan kepada PT Unilever Indonesia Tbk. Sedangkan penghargaan Manajemen Talenta diberikan kepada program Unleash People Potential PT Telkomsel. Penghargaan Hak Asasi Manusia & Standar Tenaga Kerja: Penghormatan terhadap Hak Asasi Manusia jatuh kepada Yayasan Operasional Bisnis Merdeka, PT Merdeka Copper Gold Tbk.

Penghargaan Ekosistem Berkelanjutan diberikan kepada Program Taman Kehati dari PT Triputra Agro Persada Tbk. Penghargaan Kesehatan & Kesejahteraan yang Baik diberikan kepada program Menciptakan Budaya Peduli oleh perusahaan Kalla Group.

Penghargaan kategori Rantai Pasokan Berkelanjutan berupa Kebijakan Pengadaan Hijau, diberikan kepada PT Pertamina (Persero). Penghargaan Kemitraan Inovatif diberikan kepada Biki Point: Titik Penyelamatan Makanan dari Awal hingga Akhir dalam Jam Pengemasan Buah & Sayur, oleh Biki. Sedangkan penghargaan Hubungan dengan Komunitas Lokal diberikan kepada Desa Sejahtera Astra, PT Astra International Tbk.


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top