Lembaga Pendidikan Diminta Bantu Komoditas Perkebunan
Foto : Istimewa.
Kegiatan Palm Oil Edu Talk Kota Sorong pekan lalu.
JAKARTA - Lembaga pendidikan diharapkan ikut membantu memberikan citra positif terhadap komoditas perkebunan ditengah gencarnya kampanye negatif terhadap sektor tersebut.
Direktur Perencanaan dan Pengelolaan Dana Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS) sekaligus Plt. Direktur Kemitraan BPDPKS, Kabul Wijayanto mengatakan, Indonesia saat ini menjadi produsen minyak sawit terbesar di dunia namun peran dari industri dan perkebunan kelapa sawit Indonesia yang strategis ini masih belum banyak diketahui oleh khalayak umum, terutama peserta didik dan insan pendidikan.
Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini
Komentar
()Muat lainnya