Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Langkah PT KTI untuk Berkontribusi atas Pengelolaan Air di Nusantara

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

"Tahap pertama desalinasi itu kan garam dari air laut kita buang lalu setelah itu mineralnya yang kita buang sehingga bisa menjadi air bersih. Proses pemurnian air itu memerlukan waktu sekitar 16 bulan," ungkap Iip.

PT KTI juga berkolaborasi dengan PDAM di daerah untuk pengelolaan sistem air bersih. Contohnya ketika memenangkan tender di Gresik di mana PT KTI berkolaborasi dengan PDAM Gresik dengan kapasitas 1.000 liter per detik.

Setelah di Sumbawa, Nusa Tenggara Barat dan Gresik Jawa Timur, PT KTI juga tengah menjajaki potensi kerja sama dengan kawasan industri Medan, Sumatera Utara. Kawasan Industri Ekonomi Khusus di Medan luasnya hampir 1.000 hektare dan tentunya memerlukan air bersih dalam jumlah yang besar.

Iip mengatakan, kesadaran masyarakat mau pun pemerintah daerah untuk menyediakan air bersih bagi masyarakat semakin meningkat. Karena itu, ini menjadi potensi yang bisa digarap oleh PT Krakatau Tirta Industri.

"Saat ini PT Krakatau Tirta Industri sudah diberi kepercayaan oleh Pemprov Banten untuk pengelolaan sistem air minum di Banten Barat meliputi tiga kabupaten kota yaitu Kabupaten Serang, Kota Serang dan kota Cilegon yang airnya bersumber dari Waduk Karian," kata Iip.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top