Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Peningkatan SDM

Kualitas Lulusan Pendidikan Kedokteran Harus Dijaga

Foto : Koran Jakarta/Muhamad Ma'rup

Dirjen Pendidikan Tinggi Kemendikbudristek, Nizam (kiri) dan  Ketua Konsil Kedokteran Indonesia, Putu Moda Arsana.

A   A   A   Pengaturan Font

Dia menjelaskan KKI bersama Kemendikbudristek nantinya mengatur dan menentukan standarnya. Standar tersebut mulai dari proses input sampai lulus sampai serta memasuki dunia profesi.

"Kalau kita bekerja sendiri-sendiri kan jadi tidak sinkron antara kementerian, konsil, organ profesi, dan kementerian kesehatan. Ini kan harusnya dalam satu kesatuan, saling mengisi dan melengkapi untuk menjaga proses dan kualitasnya," tandasnya.

Ketua KKI, Putu Moda Arsana, menjelaskan standar tersebut berlaku juga bagi dokter dan dokter gigi lulusan luar negeri yang akan melaksanakan praktik kedokteran di Indonesia. Adapun standar yang menjadi bahan evaluasi yang meliputi antara lain keabsahan ijazah dan kemampuan melakukan praktik dokter dinyatakan dengan surat keterangan yang telah mengikuti program adaptasi dan sertifikasi kompetensi.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Muhamad Ma'rup

Komentar

Komentar
()

Top