Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pimpinan Lembaga Internasional

Kristalina Georgieva Kembali Terpilih Sebagai Direktur Pelaksana IMF

Foto : OLIVIER DOULIERY/AFP

Direktur Pelaksana IMF, Kristalina Georgieva

A   A   A   Pengaturan Font

Fasilitas tersebut juga mengamankan kenaikan kuota sebesar 50 persen guna meningkatkan sumber daya permanen IMF dan menyetujui penambahan kursi Afrika Sub- Sahara ketiga untuk Dewan IMF. "Ke depannya, Dewan menyambut baik perhatian berkelanjutan Georgieva terhadap isu-isu stabilitas makroekonomi dan keuangan, sembari memastikan bahwa IMF terus beradaptasi dan berevolusi guna memenuhi kebutuhan seluruh keanggotaannya.

Georgieva, adalah warga negara Bulgaria, telah menjabat sebagai Direktur Pelaksana IMF sejak 1 Oktober 2019. Sebelum bergabung dengan IMF, Georgieva menjabat sebagai CEO Bank Dunia dari Januari 2017 hingga September 2019, di mana dia juga menjabat sebagai presiden sementara Grup Bank Dunia selama tiga bulan.

Sebelumnya, Georgieva menjabat di Komisi Eropa sebagai komisaris untuk Kerja Sama Internasional, Bantuan Kemanusiaan, dan Respons Krisis, serta wakil presiden untuk Anggaran dan Sumber Daya Manusia.

Lalui Masa Sulit

Pakar ekonomi dari Universitas Surabaya (Ubaya), Wibisono Hardjopranoto, mengatakan, keputusan memilih Georgieva kembali karena dia dinilai layak melalui torehan prestasi dalam masa kepemimpinan sebelumnya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top