Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Korban Tewas Gempa di Suriah-Turki Melewati Angka 17 Ribu

Foto : Istimewa

Di Turki, banyak orang yang selamat masih bertahan tanpa pemanas dan listrik di sepanjang 200 mil medan pegunungan.

A   A   A   Pengaturan Font

"Cuaca yang keras kemungkinan akan menambah tantangan bagi para penyintas dan petugas penyelamat di seluruh zona gempa," kata Steve Glassey, pakar pencarian dan penyelamatan perkotaan dari Selandia Baru yang tinggal di Abu Dhabi.

"Ketika air yang membeku mengembang dan salju membuat puing-puing yang runtuh menjadi lebih berat, hal itu meningkatkan risiko keruntuhan struktural lebih lanjut," ungkapnya.

Sedangkan setiap rumah sakit yang tersisa di wilayah tersebut kemungkinan akan bergantung pada generator, dan logistik untuk memasok bahan bakar ke situ akan rumit.

"Dan sementara lembaga bantuan dapat menggunakan telepon satelit untuk membantu komunikasi, teknologi ini selalu kekurangan pasokan selama bencana," katanya.

Perkembangan penting lain
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Selocahyo Basoeki Utomo S
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top