Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Kemenkeu: APBN Jadi Peredam Kejut Pelemahan Ekonomi Global

Foto : ANTARA/Sanya Dinda

Kepala BKF Kemenkeu Febrio Kacaribu (kiri) dalam Peluncuran dan Sosialisasi Neraca Institusi Terintegrasi di Jakarta, Selasa (22/11).

A   A   A   Pengaturan Font

"Itu harus diantisipasi seperti apa pada 2023 ke depan, agar walaupun dihadapkan pada tantangan potensi pelemahan perekonomian global, kita harus lebih presisi kira-kira peluang apa yang masih bisa dimaksimalkan," ujarFebrioKacaribu.

Sementara itu pertumbuhan ekonomi nasional pada kuartal IV 2022 diperkirakan akan mengalami normalisasi karena basis perbandingannya yakni perekonomian kuartal IV 2021 lalu sudah mulai tumbuh positif.

"Setelah kuartal III kemarin bagus, kuartal IV ini kita akan melihat normalisasi dibandingkan kuartal III," katanya.

Pertumbuhan ekonomi pada kuartal III 2022 tercatat tumbuh 5,72 persen secara tahunan atau lebih tinggi dibandingkan kuartal sebelumnya yang sebesar 5,44 persen.


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top