Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Program Pemerintah

Kemendes-BKKBN Sinkronisasi Penurunan Stunting

Foto : ANTARA/HO-Kemendes PDTT

Penandatangan Kesepahaman Bersama dilakukan Dirjen PPKTrans Kemendes PDTT Danton Ginting Munthe (kiri) dan Deputi Bidang Advokasi, Penggerakan dan Informasi (Adpin) BKKBN Sukaryo Teguh Santoso (kanan) yang disaksikan Kepala BKKBN Hasto Wardoyo di Jakarta, Senin (27/11).

A   A   A   Pengaturan Font

Kemudian, tingkat konvergensi layanan ibu hamil dan menyusui mencapai 61 persen, tingkat konvergensi layanan bayi 0-59 bulan mencapai 56 persen, tingkat konvergensi layanan keluarga yang memiliki sasaran stunting serta keluarga rentan stunting mencapai 69 persen.

Secara keseluruhan, konvergensi layanan kesehatan di desa baru mencapai 59 persen. Capaian konvergensi kebijakan kesehatan dasar sebesar 59 persen.

Namun pada masa depan, ia mengatakan, ada optimisme peningkatan capaian sebagaimana terbaca dari konvergensi kebijakan layanan calon pengantin usia subur yang sudah mencapai 82 persen.

"Oleh sebab itu, dibutuhkan langkah-langkah lanjutan untuk meluaskan jenis layanan maupun perluasan pemanfaatnya, serta sekaligus menjaga mutu layanan kesehatan maupun fasilitas kesehatan di desa," katanya.

Danton optimistis dengan kerja sama antarkementerian dan lembaga akan menjadi faktor utama kesuksesan penanganan stunting di desa sekaligus menjalankan pembangunan kependudukan di desa.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top