Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Jatim Tertinggi Pengguna Narkoba

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

SURABAYA - Pemerintah Provinsi Jawa Timur memiliki pekerjaan rumah untuk sejumlah masalah sosial. Beberapa masalah sosial yang dimaksud adalah tingkat penyalahgunaan narkoba, serta penderita AIDS, dan pengidap HIV yang tinggi.

"Ada beberapa pekerjaan rumah yang perlu dibangun secara transedental. Seperti korban penyalahgunaan narkoba masih nomor satu, HIV kita nomor satu, AIDS kita nomor dua, PR ini bukan masalah sederhana, bagaimana kita bersama-sama berseiring. Teman-teman relawan narkoba bergerak, polisi bergerak, counselor bergerak, kami juga bergerak," kata Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, di Surabaya, Senin (10/6).

Khofifah menambahkan, pengguna narkoba di Jatim didominasi oleh generasi milenial. Mereka dengan mudah mendapatkan berbagai jenis narkoba, salah satunya yang paling banyak dicari adalah pil zenith.

SB/E-3

Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top