Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Human Capital

Investasi Penting Sektor Pendidikan dan Pelayanan Kesehatan

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Lebih Produktif

Yang menarik, para peneliti mencatat negara yang memiliki penanganan pada sektor human capital lebih sigap memiliki pertumbuhan produk domestik bruto (PDB) yang lebih baik, rata-tara mereka memiliki pertumbuhan ekonomi 1,1 persen lebih tinggi. Sebagai contoh, antara 2015 dan 2016, pertumbuhan GDP dengan rasio sebesar 1,1 persen di Tiongkok setara dengan pertumbuhan pendapatan per kapita 163 dolar AS, sedangkan di Turki pendapatan per kapita yang tercatat adalah 268 dolar AS, dan Brazil dengan pendapatan per kapita sebesar 177 dolar AS.

Studi ini secara fokus menghitung masa produktif seorang individu di setiap negara dalam rentang usia 20 hingga 64 tahun, serta mempertimbangkan lamanya jenjang pendidikan yang ditempuh, apa saja yang dipelajari di sekolah, serta kesehatan mereka.

Perhitungan ini didasarkan pada analisa yang sistematis atas hasil dari 2.522 survei dan sensus yang menyajikan data lama masa sekolah, nilai dari tes bahasa, matematika, ilmu pengetahuan alam, serta peringkat kesehatan yang dihubungkan dengan produktivitas ekonomi.
Halaman Selanjutnya....

Komentar

Komentar
()

Top