Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Ini Jadwal Pertandingan Jumat: Perempat Final All England hingga Persib di Liga 1

Foto : ANTARA/HO/PP PBSI

Tunggal putra Indonesia Jonatan Christie saat berlaga di babak 32 besar All England Open 2024. Jonatan menjadi salah satu dari enam wakil Indonesia yang lolos ke delapan besar All England untuk bertandingan Jumat 15 Maret ini.

A   A   A   Pengaturan Font

Jakarta - Para pebulu tangkis andalan Indonesia siap melanjutkan perjuangan pada tiga turnamen yang bergulir Jumat dalam babak perempat final All England Open, Orleans Masters, dan Vietnam International Challenge.

Dalam turnamen BWF Super 1000 All England, dua pasangan ganda putra yang pernah menyabet gelar juara dalam kejuaraan bulu tangkis tertua di dunia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri, bakal menghadapi para peraih medali Olimpiade 2020 Tokyo dalam babak delapan besar.

Tunggal putra Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christiejuga masing-masing akan berjumpa dengan unggulan pertama dan kedua pada perempat final hari ini.

Pun dengan tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung dan ganda campuran Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjajaakan berhadapan dengan unggulan keempat dan pertama dalampartai perempat final.

Dalam turnamen Orleans Masters, ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyasmelanjutkan upaya mereka mengejar gelar dan mengumpulkan lebih banyak poin kualifikasi Olimpiade 2024 Paris.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top