Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis
Dampak Pandemi

Ilmuwan Temukan Pemicu Efek Samping Pembekuan Darah setelah Vaksinasi AstraZeneca

Foto : ISTIMEWA

PEMBEKUAN DARAH I Dua orang ilmuan saat melakukan penelitian, beberapa waktu lalu. Tim ilmuwan dari Universitas Cardiff dan AS percaya bahwa mereka mungkin telah menemukan “pemicu” yang menyebabkan pembekuan darah yang sangat langka setelah vaksin Covid-19 Oxford-AstraZeneca.

A   A   A   Pengaturan Font

Gumpalan ini, yang dikenal sebagai trombositopenia trombotik imun yang diinduksi vaksin, telah dikaitkan dengan 73 kematian dari hampir 50 juta dosis AstraZeneca yang diberikan di Inggris.

"Anda tidak pernah bisa memprediksi itu akan terjadi dan kemungkinannya sangat kecil. Jadi kita perlu melihat gambaran yang lebih besar tentang jumlah nyawa yang diselamatkan oleh vaksin ini," kata Parker.

AstraZeneca mengatakan vaksin buatannya diperkirakan telah menyelamatkan lebih dari satu juta jiwa di seluruh dunia dan mencegah 50 juta kasus Covid-19. Universitas Oxford menolak berkomentar tentang penelitian ini.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top